Kamis, 11 Agustus 2011

DOWNLOAD PELAJARAN LAPORAN INTERAKSI MIKROBA DENGAN HEWAN

0 komentar

BAB I
PENDAHULUAN

1.1              Latar Belakang
                        Bioteknologi merupakan cabang ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, fungi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa. Dewasa ini, perkembangan bioteknologi tidak hanya didasari pada biologi semata, tetapi juga pada ilmu-ilmu terapan dan murni lain, seperti biokimia, komputer, biologi molekular, mikrobiologi, genetika, kimia, matematika, dan lain sebagainya. Dengan kata lain, bioteknologi adalah ilmu terapan yang menggabungkan berbagai cabang ilmu dalam proses produksi barang dan jasa.
DOWNLOAD

 DD

0 komentar:

Posting Komentar