Jumat, 08 Juli 2011

HEREDITAS MENURUT MENDEL

0 komentar

HEREDITAS MENURUT MENDEL
KEGIATAN I
I. Judul                                     : Persilangan Monohibrida

II. Tujuan Praktek       
1.    Membuktikan adanya prinsip segregasi dan berpasangan secara bebas.
2.    Membuktikan perbandingan mendel 1: 2 : 1 (untuk rasio genotip) dan 3 : 1 (untuk rasio fenotip).

III. Landasan Teori
            Persilangan monohibrid adalah persilangan antar dua spesies yang sama dengan satu sifat beda. Persilangan monohIbrid ini sangat berkaitan dengan hukum Mendel I atau yang disebut dengan hukum segresi. Hukum ini berbunyi, “Pada pembentukan gamet untuk gen yang merupakan pasangan akan disegresikan ke dalam dua anakan”. Mendel pertama kali mengetahui sifat monohibrid pada saat melakukan percobaan penyilangan pada kacang ercis (Pisum sativum). Mendel melakukan persilangan Ercis batang tinggi dengan Ercis batang pendek yang sama-sama merupakan turunan galur murni (homozigotik). 

DOWNLOAD

0 komentar:

Posting Komentar