Kamis, 21 Juli 2011

DOWNLOAD PELAJARAN PENGAMATAN BERBAGAI TIPE TELUR

0 komentar

Judul              : Pengamatan Berbagai Tipe-Tipe Telur
Tujuan
            Melalui kegiatan praktikum ini, para mahasiswa diharapkan mempunyai pengalaman mengenai mendiskripsikan perbedaan berbagai tipe telur antara organisme
Landasan Teori
            Ovipar merupakan embrio yang berkembang dalam telur dan dilindungi oleh cangkang. Embrio mendapat makanan dari cadangan makanan yang ada di dalam telur. Telur dikeluarkan dari tubuh induk betina lalu dierami hingga menetas menjadi anak. Ovipar terjadi pada burung dan beberapa jenis reptil. Dalam beberapa organisme yang termasuk ovipar, fertilisasi dapat berlangsung secara eksternal dan internal.

DOWNLOAD

0 komentar:

Posting Komentar